Rabu, 04 November 2015

KONFERENSI ANAK INDONESIA (HARI II)


Agree. Satu malam tanpa anak saya yang rame ini membuat kami kangen sekali padanya.

Agree tidak bisa dihubungi hingga selesai rangkaian aktivitasnya pada hari pertama, pukul setengah sembilan malam. Pada saat seperti ini baru terasa betapa alat komunikasi sungguh sangat berjasa. 

Mendengarkan Agree bercerita tentang hari indahnya mengikuti konferensi pada hari pertama, sambil memperhatikan mimiknya berbicara, membuat saya ingin memeluknya erat saat itu juga. Lucu dan asyik, begitu selalu ketika dia bercerita. 

Pengalamannya makin banyak, wawasannya makin luas, dan kepercayaan dirinya makin baik. Itu sementara yang saya simpulkan dari hasil komunikasi dengannya. Alhamdulillaah.
 

Agree dan kawan-kawan pada sebuah sesi malam (dok Majalah Bobo)

SD NEGERI JULANG BOGOR
zachroni
SDN JULANG BOGOR
Sumber: Majalah Bobo
 http://bobo.kidnesia.com/Bobo/Info-Bobo/Reportasia/Seperti-Apa-Kota-Layak-Anak-Itu
 http://bobo.kidnesia.com/Bobo/Info-Bobo/Reportasia/Belajar-Merancang-Kota-yang-Nyaman